Rabu, 19 Maret 2014

kumpulan skin vhome untuk nokia E63 dan E71

As-salamu 'alaikum Wr. Wb.  
   Aplikasi vhome merupakan salah satu aplikasi yang khusus untuk mempercantik sebuah tampilan awal pada hp symbian anda khususnya nokia E63. Aplikasi ini bisa menyerupai berbagai tampilan hp lain seperti android , blackberry, htc dll.
   Seperti blog pada umumnya, syarat utama untuk menginstal aplikasi Vhome adalah hp anda sudah berstatus hack, cara hacknya klik disini kalau sudah di hack lewati saja. Dalam kesempatan yang cerah ini saya sudah sediakan berbagai skinnya. Kurang lebih 10 skin. Kamu tinggal pilih mana yang kamu suka.
caranya:
1.instal aplikasi Vhome (bagi yang sudah punya. lewati saja)
2.pindah skin vhome ke C ke SYSTEM ke APPS ke H DESHTOP_0x2001E8B2  taruh di THEME PKG
3. buka vhome lalu pilih skin yang kamu suka.ini dia kumpulan skin vhome yang siap kamu download. 
 
   Pengunjung yang baik adalah pengunjung yang meninggalkan komentar.
   Demikanlah posting kali ini kurang lebihnya mohon maaf.
was-salamu 'alaikum Wr. Wb.

5 komentar:

budiproperty mengatakan...

Makasih ommm

bayuaja mengatakan...

Kok Ъªªќ bisa ya di nokia e71q

Unknown mengatakan...

,, .trimas ms bro.. skinny keren

Iman Jayoda mengatakan...

mantap gan
kapan kapan mampir ya imanjayoda.blogspot.com

Unknown mengatakan...

mkasi gaan...
Tpi ko downloadan ny gk bsa d bka... Gmn cara ny tuuh